Welcome to RSDN Srondol Wetan 01

Selamat datang di blog RSDN Srondol Wetan 01....
Temukan update events dan serba-serbi SDN Srondol Wetan 01 di sini
Juz check it out

Selasa, 23 November 2010

Jadwal Pelajaran SD N Srondol Wetan 01

JADWAL PELAJARAN KELAS I - VI TAHUN 2010/2011
SD NEGERI SRONDOL WETAN 01

KELAS I
Jam ke- WAKTU SENIN SELASA RABU KAMIS JUM`AT SABTU
1 07.00 - 07.35 Agama Matematika Bhs.Ind IPA B.Inggris Penjaskes
2 07.35 - 08.10 Agama Matematika Bhs.Ind IPA B.Inggris Penjaskes
3 08.10 - 08.45 Agama Matematika Matematika SBK SBK Penjaskes
08.45 - 08.55 I s t i r a h a t
4 08.55 - 09.30 PKn Bhs. Ind Matematika Bhs.Ind IPS Bhs. Jawa
5 09.30 - 10.05 PKn Bhs. Ind Matematika Bhs.Ind IPS Bhs. Jawa
KELAS II
1 07.00 - 07.35 Matematika Penjas IPS Matematika PKn Agama
2 07.35 - 08.10 Matematika Penjas IPS Matematika PKn Agama
3 08.10 - 08.45 Matematika Penjas SBK Matematika SBK Agama
08.45 - 08.55 I s t i r a h a t
4 08.55 - 09.30 Bhs. Ind Bhs. Ind Bhs.Ind Bhs. Jawa B.Inggris IPA
5 09.30 - 10.05 Bhs. Ind Bhs. Ind Bhs.Ind Bhs. Jawa B.Inggris IPA
KELAS III
1 07.00 - 07.35 Matematika Agama Penjas Bhs. Inggris IPA Bhs. Ind
2 07.35 - 08.10 Matematika Agama Penjas Bhs. Inggris IPA Bhs. Ind
3 08.10 - 08.45 Matematika Agama Penjas Bhs. Inggris IPA Bhs. Ind
08.45 - 08.55 I s t i r a h a t
4 08.55 - 09.30 Bhs. Ind Matematika Matematika KPDL Bhs. Jawa IPS
09.30 - 10.05 Bhs. Ind Matematika Matematika KPDL Bhs. Jawa IPS
5 10.05 - 10.40 SBK Bhs. Ind PKn KPDL Bhs. Jawa -
10.40 - 10.50 I s t i r a h a t
6 10.50 - 11.25 SBK Bhs. Ind PKn SBK - -
9 11.25 - 12.00 Pembiasaan Pembiasaan Pembiasaan Pembiasaan
KELAS IV
1 07.00 - 07.35 Matematika Bhs. Ind Agama Penjaskes Matematika Bhs. Jawa
2 07.35 - 08.10 Matematika Bhs. Ind Agama Penjaskes Matematika Bhs. Jawa
3 08.10 - 08.45 Matematika Bhs. Ind Agama Penjaskes Bhs. Ind Bhs. Jawa
08.45 - 08.55 I s t i r a h a t
4 08.55 - 09.30 Bhs. Ind Matematika KPDL Bhs. Inggris Bhs. Ind IPA
5 09.30 - 10.05 Bhs. Ind Matematika KPDL Bhs. Inggris IPA IPA
6 10.05 - 10.40 IPS PKn KPDL Bhs. Inggris IPA -
10.40 - 10.50 I s t i r a h a t
8 10.50 - 11.25 IPS PKn SBK SBK - -
9 11.25 - 12.00 Pembiasaan Pembiasaan Pembiasaan Pembiasaan
KELAS V
1 07.00 - 07.35 IPS Bhs. Ind B.Inggris Agama Penjas Matematika
2 07.35 - 08.10 IPS Bhs. Ind B.Inggris Agama Penjas Matematika
3 08.10 - 08.45 IPS Bhs. Ind B.Inggris Agama Penjas SBK
08.45 - 08.55 I s t i r a h a t
4 08.55 - 09.30 Matematika KPDL Matematika Bhs. Ind Bhs. Ind SBK
5 09.30 - 10.05 Matematika KPDL Matematika Bhs. Ind Bhs. Ind SBK
6 10.05 - 10.40 Matematika KPDL Matematika Bhs. Ind Bhs. Ind -
10.40 - 10.50 I s t i r a h a t
7 10.50 - 11.25 IPA IPA Bhs. Jawa PKn - -
8 11.25 - 12.00 IPA IPA Bhs. Jawa PKn - -
9 12.00 - 12.35 Pembiasaan Pembiasaan Pembiasaan Pembiasaan
KELAS VI
1 07.00 - 07.35 Penjas Matematika Bhs. Ind Matematika Agama Matematika
2 07.35 - 08.10 Penjas Matematika Bhs. Ind Matematika Agama Matematika
3 08.10 - 08.45 Penjas Matematika Bhs. Ind Matematika Agama SBK
08.45 - 08.55 I s t i r a h a t
4 08.55 - 09.30 IPS IPA B.Inggris Bhs. Ind IPA Bhs. Jawa
5 09.30 - 10.05 IPS IPA B.Inggris Bhs. Ind IPA Bhs. Jawa
6 10.05 - 10.40 IPS IPA B.Inggris Bhs. Ind IPA -
10.40 - 10.50 I s t i r a h a t
7 10.50 - 11.25 Bhs. Ind KPDL PKn SBK - -
8 11.25 - 12.00 Bhs. Ind KPDL PKn SBK - -
9 12.00 - 12.35 Pembiasaan Pembiasaan Pembiasaan Pembiasaan

Semarang, 12 Juli 2010
Kepala SDN Srondol Wetan 01




EDDY SUROSO,S.IP
NIP. 19520101 197402 1 006

Misi SD N Srondol Wetan 01

1.Meningkatkan ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa melalui pembiasaan kegiatan keagamaan
2.Meningkatkan pelajaran budi pekerti yang diintegrasikan dengan mata pelajaran yang lain secara efektif.
3.Menciptakan manusia yang terampil yang kelak dapat menyelesaikan persoalan dengan dewasa.
4.Meningkatkan mutu pendidikan secara efektif melalui kegiatan intrakulikuler dan ekstrakulikuler.
5.Menciptakan manusia yang berpandangan luas sehingga dapat menerima tantangan di era globalisasi.

Visi SD N Srondol Wetan 01

Terciptanya sumber daya manusia yang bertaqwa, berbudi luhur, terampil, berkualitas dan berwawasan global.

LOMBA GUGUS MADUKARA

Lomba gugus madukara diundur sedianya tanggal 20 nopember diundur tanggal 3 desember 2010. Segala persiapan telah dipersiapkan dari a sampai z dan seperti biasanya bim zalabim abra kadabra dalam sekejab semua bisa disulap. dari tidak ada menjadi ada. kerja cepat dan kerja kilat. Ketua gugus memang tidak menarget menang tapi minimal masuk 10 besar. ya semoga berhasil. Tetapi sebenarnya ezensi lomba bukan mencapai juara namun pembinaan dan pengembangan agar kita menjadi lebih baik. kebaikan adalah kerja keras dan kerja cerdas.Kemajuan harus dimotivasi. semoga hari esok akan lebih baik

Jumat, 15 Oktober 2010

Jadwal Ulangan Tengah semester 01 2010 2011

Ulangan Umum Tengah Semester 01 Tahun 2010-2011

Senin : Agama, IPS
Selasa : Bhs Indonesia, Pkn
Rabu  : IPA, Kpdl
Kamis : Matematika, Bhs, Jawa
Jumat  : Bhs Inggris
Sabtu : Penjaskes
Selamat belajar.

Kamis, 02 September 2010

GEBYAR SENI BUDAYA

Gebyar Seni Budaya UPTD Pendidikan Kecamatan Banyumanik tanggal 7 Agustus 2010 telah berlangsung dengan meriah. Acara tersebut menampilkan berbagai seni antara lain : lomba seni lukis, macapat, geguritan, baca puisi, rebana, band, bazar, dll. Peserta adalah seluruh  SD Se Banyumaik, Pada waktu itu dipentaskan juga pagelaran wayang kulit dengan Ki Dalang Ki Tehuh Purwanto, S.Pd Kepala SDN Srondol Wetan 01. Tidak Ketinggalan Band SD Srondol Wetan 01 juga ikut memeriahkan acara tersebut. Persiapan diawali  seminggu sebelum pentas. Anak-anak selama seminggu berlatih dengan keras setiap usai sekolah di bawah pelatih bpk. Tagus Waspada. Dan hasilnya adalah ketika pentas di hari tanggal 7 Agustus tersebut. Memang anak-anak harus masih banyak berlatih, tetapi setidaknya dengan latihan yang hanya seminggu itupun dari anak tidak bisa sama sekali adalah merupakan prestasi tersendiri. Selamat berlatih anak-anakku, maju terus pantang mundur.

Selasa, 24 Agustus 2010

LAB. KOMPUTER YANG BARU

Alhamdulillah lab. komputer sd srondol wetan 01 sekarang makin lengkap dengan 10 unit komputer pentium 4 serta koneksi internet unlimited akan semakin membuat sd srondol wetan 01 kian maju dan tidak ketinggalan jaman. Lab komputer tersebut dikelola oleh 2 orang petugas yaitu guru komputer dan seorang pengelola maintenance, operator jaringan, sekaligun guru internet. Kini anak-anak sudah akrab dengan word, exel, power point, paint, corel draw, bahkan browsing ke dunia maya sudah akrab. Program mendatang akan disinergikan antara komputer internet dan mapel, sehingga komputer dan internet akan dapat memacu prestasi siswa.

Gedung baru telah selesai dibangun

Alhamdulilah rehab gedung baru sudah selesai. Ada semangat dan gairah baru. Semoga anak-anak kerasan dan bergairah dalam belajar karena kelas bersih dan nyaman.  Kemungkinan bulan Maret nanti sudah mulai ditempati. Di tempat baru bakal ada ruang guru, ruang agama, ruang multimedia, ruang uks, ruang komputer. Pokok bakal asyik deh.

Rehab gedung SDN Srondol Wetan 01

Rehab gedung SDN Srondol Wetan 01 melalui dana DAK yang dimulai sejak tanggal 16 Nopember 2009 hingga kini belum selesai hal ini disebabkan cairnya dana yang mepet. Padahal tanggal selesai seharusnya 31 Desember 2009, dan laporan harus sudah selesai. Akan tetapi bersamaan dengan cuaca hujan yang sering mengguyur ditambah berbagai kendala teknis maka rehab tersebut akhirnya mundur. Kepala SD Srondo Wetan 01l telah mengajukan tambahan waktu 90 hari sejak tanggal 16 Nopember 2009.